ELANGNEWS.COM -Presidium Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI), Gatot Nurmantyo turut menyoroti kejadian bentrok FPI dan polisi di Tol Jakarta-Cikampek KM 50 yang berakhir dengan tertembak mati nya enam laskar FPI pengawal Habib Rizieq, Senin (7/12) dini hari.
KAMI melalui dirinya, mendesak pemerintah untuk segera membentuk tim independen pencari fakta yang bisa bekerja secara objektif mengusut siapa pelaku dan dalang dibalik bentrokan berdarah tersebut.
“KAMI mendesak Presiden Joko Widodo membentuk Tim Independen Pencari Fakta untuk mengusut peristiwa tersebut secara obyektif, imparsial, dan transparan, guna menyingkap pelaku dan pemberi perintah yang menyebabkan jatuhnya korban jiwa,” kata Gatot, Selasa (8/12).
Komentar Netizen:
Rizfan Santoso
Benar apa yg dikatakan oleh pak Gatot, sebaiknya segera membuat tim independen untuk mengupas kasus penembakan anggota FPI dan saya setuju dan yakin terungkap untuk ketua tim independen itu cocoknya pak Gatot,, merdeka.
Raden Perkasa
Saya rasa tidak ada lagi yg independen, apalagi dibentuk sama pemerintah otomatis ujung²nya akan menyalahkan FPI..
Edo Al Fakars
Setuju…kami rakyat sangat mndukung dibentuknya tim penyelidik independen.
Arif Sutandi
Wah mantan panglima sekarang udh alih profesi jadi jubir FPI yh,,mantap sampe lupa sumpah prajurit yg hrs mempertahankan NKRI ,,kl yg lain udh purnawirawan bantu pemerintah apalagi masa pandemi kl ini sibuk cari panggung ,,
Slamet Kusbiantoro
Seharusnya KAMI bentuk TIM bersama-sama dengan FPI, hasilnya untuk pembelaan. Itu lebih fair. Diketuai oleh Gatot Nurmantyo.
Ayahe Rinah
Bagaiman bisa bentuk tim independen sedangkan ia pyk kepentingan di sana
Karena petamburan itu adlh target terbesar
Sekutu mereka
Arnolds
Bentuk tim independen utk apa? Orang sdh jls” baku tembak sm polisi ko . apa kurang jls penjelasan dari kapolda. Tinggal pihak FPI kalau merasa ada kejanggalan dalam kasus ini , tinggal gugat sj ke pengadilan sana. Itu aja ko repot.
Ferdinal
dk usah ribut kita jaga ketentraman saja dan minta spy dibentuk tim independen untuk membuka kasus itu terang benderang
Muhamad Syaifuddin
Ya gpp juga sih, bentuk tim pencari fakta tdk usah d halang2i. Lagiankan itu akan menguntungkan pihak polri sendri jkalau mreka benar, akan semkin menemukan bukti kebenaran pihak polisi.
Coba kalau kta nalar:
1. FPI mau nyerang polisi yg kemungkinan bsa kehilngan nyawa, lah kok gak bawa anggota lengkap mlah berni rusuhi polisi dengn senjta lengkap dan terlatih.
2. Dalam keadaan saling serang dan pihak FPI yg mendahului, mengapa tdk ada luka/korban kpd pihak POLISI?
3. Sisi TV,
4. Keterangan dll,
Lakukan sja pencarian fakta, tdk usah d halang2i, kalau FPI slah dstu mlah akan terkuak kan
Pranoto Wibowo
Mas gatot….kenapa harus Pak Jokowi lagi yg kamu sebut untuk buat team independent. Emang masih kurang komplit kah aparat penegak Hukum kita Indonesia ?
Atau anda selalu salahkan Pak Jokowi ?
Beny Sulaeman
Saya bukan pendukung FPI tapi ini tindakan yg bentangan dengan HAM segera bentu tiem Independan pecari fakta
Oji Asrodji
Om Gatot…dah brp orang PKI yg ditangkap…ga usah nambah pekerjaan…selesaikan dulu masalah PKI…baru urus yg lain
AJ Kristiadi
Dapat dimengerti bahwa Pak Gatot ikut prihatin anak buahnya konconya ada yg di dor sbb coba2 lawan aparat. Jangan lupa, itu tugas kepolisian untuk melumpuhkan penjahat yg selalu bikin onar dan melakukan premanisme
Siantarmen Sijuntak
Kalau bapak berani taruhan,silakan aja di bentuk kalau nantinya sesui fakta pak gatot mau diapain sama polisi,karna bapak minta team independent karna bapak nga percaya sama keterangan polisi kan..
Agus Supeno
Ya pak, apapun masalahnya setiap org pasti menuntut keadilan dan kebenaran. Oki krn adanya simpang siur pbenaran ke dua belah pihak jadi di perlukan pihak ke 3 spy obyektif dan diperlukan olah TKP tkait meninggalnya 6 org tsbt
Hanya Roesman
Aneh negara yg mengagumkan Hukum tapi aparatnya seolah melanggar peraruran hukum, jadi masihkah hukum sebagai panglima atau hanya untuk cari makan dan jabatan
Roni Damai Praja
Yang pada belum di fahami yg comentar di sini adalah.. kira-kira ngapain ya mobil pak pol yg berpelat Civil ngikutin rombongan..? Kan klu ngga ngikutin ngga akan terjadi insident ini.
Komentar lainnya